Tips Membeli Tiket Kereta Api dengan Mudah dan Terjangkau
Submitted by penulis on Fri, 10/04/2024 - 10:46
Jika kamu ingin berpergian keluar kota dengan mudah dan murah, tanpa ribet membeli tiket langsung karena terburu - buru waktu KAI memiliki aplikasi yang dapat memudahkan kalian untuk membeli tiket dari jauh hari dan kadang pula di aplikasi tersebut terdapat promo - promo menarik yang membuat kalian lebih murah membeli tiket lewat online dibanding lewat loket langsung. disini saya kasih tahu bagaimana cara membeli tiket kereta jarak jauh dengan mudah dan terjangkau. Berikut adalah langkah-langkah untuk membeli tiket kereta jarak jauh:



